Studi Referensi ke UGM untuk Memperdalam Pemahaman Novelty atau Kebaruan Penelitian Disertasi

Studi Banding Program Doktor Kajian Lingkungan dan Pembangunan (S3) Dalam rangka mermpedalam skill penelitian disertasi, Program Doktor Kajian & Pembangunan (S3) melakukan Studi Banding pada tanggal 31 Oktober 2019 – 3 November 2019 ke Universitas Gadjah Mada (UGM) untuk memperdalam pemahaman Novelty atau kebaruan penelitian disertasi. Kegiatan ini dilakukan oleh Dosen FE UNP Bapak Prof. […]